CIAO

 CIAO


Definisi CIAO
    Untuk definisi program ini sendiri saya juga belum tahu dan dari sumber yang saya baca juga belum mengetahuinya,
namun CIAO merupakan program milik Microsoft, CIAO sendiri secara garis beras mirip dengan program Paid Review.
yang memberikan komisi membernya atas review yang dibuat.
Berbeda dengan paid review, CIAO tidak memerlukan blog, web blog atau website,
Karena tempat mereview telah disediakan oleh pihak CIAO.

Sistem Kerja CIAO
    CIAO memberikan ratusan, ribuan dan bahkan mungkin puluhan ribu produk yang bisa anda
review semau anda. Pemilik produk membayar CIAO untuk membuatkan review atas produk - produk
mereka. CIAO kemudian mencari orang untuk menjadi membernya kemudian yang menjadi
pereview atas produk-produk tersebut dan CIAO membayar member sebagai jasa apa yang telah
direview.
    Pemilik produk untung karena produknya direview dan akhirnya terindex oleh Search Engine
dan kemudian produk mereka dikenal oleh banyak orang diseluruh dunia. Pemilik CIAO untung
karena mereka dibayar sebagai pihak pertama yang disuruh membuatkan review. Member untung
karena mereka dibayar atas apa yang mereka review dan member juga mendapatkan informasi
yang sangat besar akan produk-produk terbaru di dunia.

Cara Kerjanya
    Setelah anda telah terdaftar, silahkan menuju kehalaman member area dipojok atas kanan.
Disana anda akan mendapatkan banyak category produk yang bisa anda buatkan review, seperti
sport, film, komunikasi, elektronik dll. Didalam category tersebut banyak sekali produk yang bisa
anda pilih sesuka hati dan mana yang anda rasa mudah untuk dibuat reviewannya. Kemudian anda
pilih salah satu dari produk tersebut(misal Nokia Lumia 800) dan kemudian write review.
Memang sih untuk program review anda dituntut untuk bisa membuat artikel dengan bahasa
Inggris, namun tidak usah terlalu bagus yang penting bisa sedikit sudah menjadi modal bagi anda.
Jika anda tidak bisa berbahasa inggris dengan baik, buatlah dengan bahasa Indonesia, jikan anda
juga tidak bisa membuat dengan bahasa Indonesia, carilah tentang produk tersebut di google dengan
bahasa Indonesia. Kemudian anda terjemahkan dengan Google Translate dan kemudian anda
modifikasi tatanannya menjadi lebih baik.
    Tenang saja, CIAO tidak mempermasalahkan kebenaran grammar anda, yang penting apa
yang anda tulis mewakili gambaran produk yang anda revie. Anda bisa mereview dari sundut pandang
apapun baik kegunaan, model, desain harga dsb. Namun ingat minimal 120 kata.

Hal - hal yang perlu di perhatikan setelai review anda telah selesai dibuat :
- my product rating: klik aja bintangnya
- review title: judul reviewnya. misal “nokia lumia 800?
- review: isi reviewnya. Minimal 120 kata. lebih juga tidak apa - apa. tapi untuk mempersingkat
waktu kagak usah panjan g- panjang. Isi reviewnya bebas. Misalnya bercerita tentang spesifikasi
produk itu, desainya gimana, fiturnya apa aja, dll
- advanteges&disadvatages: diisi kelebihan dan kekurangan produk itu. kalo kagak tahu, dikasih
no” atau tanda “-
- Would you recommend this to a friend?: pilih yes atau no
- Confirmation: ini harus dicentang
- Specific Criteria (ada di samping kanan): pilih aja sesuka kita.
Setelah selesai klik Publish Review. Dan Review anda telah siap untuk menghasilkan dolar.

Sistem Pembayaran CIAO
  • Membaca review member lain (dapat $0,03 - $0.05)
  • Memberi rating review member lain (dapat $0.03-$0.05)
  • Memberi Comments review member lain (dapat $0.03-$0.05)
  • Member lain memberi rating review kita (dapat $0.03-$0.05)

    Tidak hanya itu, member juga mendapatkan bonus komisi 50 % dari apa yang dilakukan oleh
referralnya.
    Kesimpulannya semakin sering kegiatan yang terjadi baik membaca dan member rating review
orang lain dan mendapat rating dan dibaca reviewan kita oleh orang lain, maka komisi yang
diberikan semakin besar.
    Untuk melihat earning/komisi kita dalam sehari, log in saja sekitar jam 14:00 hingga 15:00
WIB. Karena komisi diupdate tiap harinya pada jam ini. Jika kita bermain CIAO pada sore hari,
maka baru besok pada jam inilah baru diketahui komisi kita berapa?.

Cara Pembayaran CIAO
    CIAO menggunakan Alat Pembayaran Online Paypal untuk membayar membernya. Permintaan
pembayaran hanya bisa dilakukan jika komisi telah mencapai US$ 5 (jumlah minimum). Berbeda
dengan program yang lain, CIAO membayar membernya pada bulan berikutnya setelah permintaan
pembayaran.
    Disarankan untuk melakukan request payment/ permintaan pembayaran pada
akhir bulan sehingga tidak menunggu terlalu lama. Perlu diketahui juga bahawa CIAO biasanya
membayar pada pertengahan bulan diminggu ketiga.







Sumber Artikel :
SatyaKencana
Search and Learn For Anything in The Word

Artikel Indonesia
Kumpulan Artikel Terbaik Indonesia
 

MJ Institute
Education is Struggle

Posting Komentar

0 Komentar